-
Genre
Buku Best Seller

Hermeneutika dan Ilmu-ilmu Humaniora

Kumpulan Esai yang Mengupas Konsep Hermeneutika Sebagai Metode Ilmiah
Karya

Paul Ricoeur

"Esai-esai yang dikumpulkan oleh John Thompson menjadi satu buku berjudul Hermeneutika dan Ilmu-ilmu Humaniora ini berasal dari karya-karya terbaru Ricoeur.... Esai-esai ini sudah dipilih dengan hati-hati, dan buku ini semakin memberikan manfaat dengan adanya penjelasan yang sangat lengkap oleh editornya pada bagian pendahuluan. Penjelasan ini memberikan kita pemahaman yang komprehensif dan terintegrasi tentang bulir-bulir pemikiran Ricoeur.... Saya kira, tidak ada yang akan gagal memperoleh pencerahan dan memahami tantangan dari membaca buku ini."


—Anthony Giddens, The Times Literary Supplement

PEMBAHASAN

I S I B U K U

. . .

**Sinopsis Buku: Hermeneutika dan Ilmu-ilmu Humaniora**

*Hermeneutika dan Ilmu-ilmu Humaniora* adalah kumpulan esai Paul Ricoeur yang mengupas konsep hermeneutika sebagai metode ilmiah dalam memahami fenomena sosial dan humaniora. Esai-esai ini ditulis pada dekade 1970-an dan terbagi menjadi tiga bagian yang berfokus pada tema utama: menjawab tantangan besar dalam hermeneutika, yaitu apakah pendekatan hermeneutis yang diperbarui melalui fenomenologi dapat memberikan dasar metodologis yang kuat bagi ilmu-ilmu humaniora, setara dengan metode eksak yang diterapkan pada ilmu alam.

Dengan keahlian filosofisnya, Ricoeur mengeksplorasi potensi hermeneutika dalam berbagai disiplin ilmu, dari sosiologi hingga teologi, serta psikologi dan psikoanalisa. Ia menyoroti proses interpretasi yang berkelanjutan, memperlihatkan bagaimana cara manusia memahami simbolisme, bahasa, dan realitas di sekitarnya secara komprehensif dan terstruktur. Esai-esai dalam buku ini, yang disusun dan diperkenalkan oleh editor John Thompson, membentuk satu kesatuan pemikiran yang memungkinkan pembaca untuk menyelami pandangan intelektual Ricoeur secara utuh.

Diperkaya oleh pengantar mendalam dari John Thompson, buku ini menyediakan konteks penting untuk memahami kontribusi Ricoeur terhadap hermeneutika dan filsafat humaniora. *Hermeneutika dan Ilmu-ilmu Humaniora* menjadi rujukan bagi mereka yang ingin memahami lebih dalam hubungan antara interpretasi filosofis dan metode ilmiah di berbagai bidang ilmu sosial dan humaniora.

. . .

SPESIFIKASI

BUKU

Bagaimana detail dan spesifikasi buku ini ?

Judul: Hermeneutika dan Ilmu-ilmu Humaniora
Penulis: Paul Ricoeur
Penerbit: IRCiSoD
ISBN: 978-623-6166-36-9
Tebal: 552 hlm.

. . .

TENTANG PENULIS

Siapa penulis buku yang sangat dicari oleh banyak orang ini ?

Paul Ricoeur, lahir pada 27 Februari 1913 di Valence, Prancis, dan meninggal pada 20 Mei 2005 di Châtenay-Malabry, Prancis. Nama lengkapnya Jean Paul Gustave Ricoeur, seorang filsuf dan sejarawan Prancis yang mempelajari berbagai teori linguistik dan psikonalitik tentang interpretasi.
Ricoeur lulus dari Universitas Rennes pada tahun 1932 dan aktif di dalam studi-studi filsafat di Universitas Sorbonne
di Paris, tempat ia menerima gelar master (1935) dan doktoral (1950). Ia mengajar filsafat di beberapa kampus (1933-1948) sebelum akhirnya menjadi profesor, secara berturut-turut, di Universitas Strasbourg (1948-1956) dan Universitas Paris di Nanterre (1956-1970; sekarang bernama Universitas Paris ke-10). Ricoeur juga mengajar di beberapa kampus di Amerika Serikat, termasuk Universitas Chicago (1971-1991).
Ricoeur berusaha menjembatani konflik-konflik interpretasi antara fenomenologi dan gerakan-gerakan kontemporer, seperti strukturalisme, pasca-strukturalisme, hermeneutika, dan semiotika. Ia berfokus kepada studi bahasa dan interpretasi makna dengan menggunakan ide-ide Freudian, Marxis, dan tradisi-tradisi interpretasi lainnya yang melakukan dialektika
550 Paul Ricoeur

. . .

APA KATA MEREKA?

-
-
-
-
-
Paul Ricoeur adalah perwakilan fenomenologi yang paling penting di Prancis. Sebagai penulis yang sangat produktif, karyanya sudah memberikan pengaruh luar biasa di beberapa wilayah filsafat, seperti filsafat agama, studi tentang simbolisme, studi tentang metafora dan bahasa.... Hermeneutika dan Ilmu-ilmu Humaniora ini menyediakan sebuah pengantar yang sempurna bagi kerja intelektual Ricoeur yang, dengan memfokuskan pembacaan kita terhadap tulisan-tulisan terbarunya di buku ini, terus menyuntikkan tema-tema dan perspektif-perspektif segar miliknya ke dalam arus utama penyelidikan di dalam teori sosiologis.
The Times Higher Education Supplement
Pengantar dari John Thompson yang sangat jernih sangat membantu kita memahami target dari esai-esai Ricoeur di buku ini, sekaligus membuat kita tahu sejarah singkat karier Ricoeur beserta fokus-fokus tematik dari karya-karya besarnya yang lain. Kumpulan esai yang terpilih di sini sejatinya mengumpulkan dalam satu buku upaya-upaya Ricoeur sampai tahun 1970-an untuk menjawab tantangan-tantangan dari berbagai mazhab intelektual. Konfrontasi-konfrontasi ini, menurut Ricoeur, bukan sebuah eklektisme melainkan dilandasi oleh rangkaian respons-respons intelektual yang berkesinambungan, hidup dan terbuka, menyoroti bukan hanya isu-isu filosofis nyata terhadap interpretasi, tetapi juga isu-isu relevan yang dihadapi ilmu-ilmu sosial, psikologi, psikoanalisa, teologi, dan banyak lagi disiplin keilmuan.
Review of Metaphyscis

H A R G A

BUKU SPESIAL

Berapa Investasi Untuk Buku yang Penuh Manfaat ini ?

Khusus Untuk Pembelian hari ini kami memberikan Harga Spesial
Harga Normal

Rp. 239.000,-


Harga Promo


Rp. 189.000,-

------------

Buruan Ambil kesempatanmu sekarang juga, karena pemahaman dan wawasan sangatlah bernilai harganya

------------


Untuk Pemesanan Silahkan

Isi Form di Bawah ini:

Loading...

T E N A N G A J A..!!!

________


Buku yang kami jual 100% Original dan langsung dari penerbit.

Jika nanti yang Anda terima bukan Original, uang akan kami kembalikan 100% tanpa ribet


HATI-HATI BUKU MURAH TAPI KW/PALSU/FOTO KOPI

________

dibuat denganberdu