-
Genre
Buku Best Seller

ILMU MANTIK

Kaidah-Kaidah Berpikir Logis Para Filsuf yang Wajib Dipelajari
Karya

Imam Al-Ghazali

"Ilmu mantik dalam kajian agama untuk menyusun argumen yang lebih sistematis dan ilmiah. Ilmu ini tidak bertentangan dengan agama, tetapi justru membantu dalam melindungi akidah dari argumen yang menyesatkan."

(Al-Ghazali dalam karyanya Mi'yar al-'Ilm)

PEMBAHASAN

I S I B U K U

. . .

Hingga sekarang, masih banyak orang yang menuding al-Ghazali sebagai biang keladi atas hancurnya tradisi rasionalisme dalam Islam. Padahal, kenyataannya tidaklah begitu bila kita coba membaca pemikiran al-Ghazali dalam posisinya sebagai metode, bukan sebagai hasil.

Letakkan pemikiran al-Ghazali di altar kesucian dalam posisinya sebagai metode dalam menemukan kebenaran, maka kita akan paham bahwa ia ternyata sangat getol mendesakkan tradisi berpikir yang rasional dan masuk akal. Betapa tidak, sang Hujjatul Islam ini berhasil memblejeti para filsuf metafisika karena pemikiran mereka telah campur-aduk antara pemikiran filosofis dan agama sehingga memunculkan kerancuan.

Tidak semata menyemprongkan kritik, malahan al-Ghazali kemudian menulis satu kitab yang ada di tangan Anda ini, tentang aturan-aturan berpikir logis. Kitab yang berumbul Mi’yar al-‘Ilm ini merupakan apresiasi al-Ghazali terhadap ilmu para filsuf metafisika. Dan menurut al-Ghazali, kitab ini “wajib” dipelajari oleh setiap orang mukmin supaya pemikiran filosofisnya tidak bercampur aduk dengan agama.

Bila demikian adanya, bukankah al-Ghazali ternyata lebih filsuf daripada para filsuf?

. . .

SPESIFIKASI

BUKU

Bagaimana detail dan spesifikasi buku ini ?

Judul: Ilmu Mantik (Kaidah-Kaidah Berpikir Logis Para Fisuf yang Wajib Dipelajari)
Pengarang: Imam Al-Ghazali
Penerjemah: Ach. Khoiron Nafis
Penerbit: DIVA Press
ISBN: 978-623-189-400-7
Tebal: 466 hlm.
Jenis Cover: Soft Cover
Bahasa: Indonesia
Ukuran: 14x20 (cm)

. . .

TENTANG PENULIS

Siapa penulis buku yang sangat dicari oleh banyak orang ini ?

Imam Al-Ghazali (1058–1111), nama lengkapnya Abu Hamid Muhammad ibn Muhammad al-Ghazali, adalah seorang teolog, filsuf, dan sufi besar dari Persia yang dikenal sebagai "Hujjatul Islam" (Argumen Islam). Lahir di Tus, Khurasan (kini bagian dari Iran), ia dikenal sebagai salah satu ulama paling berpengaruh dalam sejarah Islam. Al-Ghazali menguasai berbagai disiplin ilmu seperti fiqh, teologi, dan filsafat, tetapi terkenal karena kritiknya terhadap filsafat rasionalis Yunani dalam karyanya Tahafut al-Falasifah (Kerancuan Para Filsuf).
Karya monumentalnya, Ihya Ulum al-Din (Menghidupkan Ilmu-ilmu Agama), adalah panduan klasik tentang kehidupan spiritual dan praktik Islam. Al-Ghazali memadukan antara syariah (hukum Islam) dan tasawuf (mistisisme), menjadikannya sebagai tokoh yang sangat dihormati di kalangan Sunni.

. . .

APA KATA MEREKA?

-
-
-
Al-Ghazali adalah tokoh yang membawa kedalaman spiritual ke dalam studi Islam yang sebelumnya bersifat tekstual dan kaku.
Seyyed Hossein Nasr
Al-Ghazali adalah salah satu pemikir terbesar dalam sejarah intelektual dunia. Karya-karya Al-Ghazali diterjemahkan ke dalam bahasa Latin pada Abad Pertengahan dan memberi dampak besar pada pemikiran teologi Kristen di Eropa.
Montgomery Watt, seorang orientalis terkenal
Karya spiritual Al-Ghazali menekankan pentingnya etika dan kejujuran hati dalam beragama.
Shaykh Abdul Qadir Al-Jilani

H A R G A

BUKU SPESIAL

Berapa Investasi Untuk Buku yang Penuh Manfaat ini ?

Khusus Untuk Pembelian hari ini kami memberikan Harga Spesial
Harga Normal

Rp. 239.000,-


Harga Promo


Rp. 189.000,-

------------

Buruan Ambil kesempatanmu sekarang juga, karena pemahaman dan wawasan sangatlah bernilai harganya

------------


Untuk Pemesanan Silahkan

Isi Form di Bawah ini:

Loading...

T E N A N G A J A..!!!

________


Buku yang kami jual 100% Original dan langsung dari penerbit.

Jika nanti yang Anda terima bukan Original, uang akan kami kembalikan 100% tanpa ribet


HATI-HATI BUKU MURAH TAPI KW/PALSU/FOTO KOPI

________

dibuat denganberdu