Nabi Khidir adalah sosok nabi yang misterius dan terkenal karena ilmu laduninya. Salah satu dari mukjizat beliau adalah kematiannya yang ditangguhkan oleh Allah SWT hingga hari kiamat. Bahkan ada kisah yang menceritakan kedekatan pertemanan antara Nabi Khidir dengan Gus Miek yang hidup di abad ke-20.
-
Referensi
Kisah Para Nabi

RAHASIA NABI KHIDIR

Mengenal Nabi Misterius yang Namanya Tidak Ada dalam Al-Qur'an, Tetapi Selalu Diperbincangkan Umat Islam Sepanjang Masa
Karya

Ibnu Hajar al-Asqalani

"Suatu ketika dia duduk di atas tanah kering berwarna putih. Tiba-tiba, tanah yang dia duduki itu berguncang dari bawah dan berubah menjadi hijau (khadhra’). "

PEMBAHASAN

I S I B U K U

. . .

Pertanyaan tentang Nabi Khidir baik di masa lalu maupun sekarang selalu mengemuka; apakah guru Nabi Musa ini seorang nabi ataukah wali? Apakah ia diberi panjang umur hingga masih menjumpai masa kerasulan Nabi Muhammad atau telah wafat sebelum itu? Benarkah ia masih hidup hingga saat ini? Seperti apa sosoknya-keturunan, ilmu, nasihat, doa dan kelebihanya? Dan sederet pertanyaan lain yang masih sumir di kalangan umat islam.

Tak banyak memang berita yang mengungkap sosok nabi yang paling misterius ini. Al-Quran pun tak pernah menyebut namanya secara langsung. Namun kisahnya terus bergulir dari dulu sampai sekarang. Para sahabat Nabi, ulama, dan orang-orang tertentu bahkan mengaku pernah bertemu dengan cara yang sulit dinalar.

Melalui studi hadis yang ketat dan hati-hati, ulama ahli hadis Ibnu Hajar al-Asqalani (1372-1449) mencoba menguak sisi tersembunyi Nabi Khidir. Memaparkan fakta dengan dalil-dalil tepercaya, merangkai narasi, lalu menyelaraskan pendapat-pendapat ulama. Lalu jadilah buku ini, sebuah sumbangan ilmiah yang layak dibaca.


APA SAJA ISI BUKU INI?
  • Simpang siur cerita nabi Khidir dan Asal-usul nasabnya
  • Dalil tentang kenabian Khidir
  • Penjelasan tentang umur panjang dan perihal kematian nabi Khidir
  • Penjelasan mengenai dinamakannya Khidir itu sendiri
  • Biografi penulis (Ibnu Hajar al-Asqalani)

. . .

SPESIFIKASI

BUKU

Bagaimana detail dan spesifikasi buku ini ?

Judul buku : Rahasia Nabi Khidir
Penulis : Ibnu Hajar al-Asqalani
Penerjemah: Agus Khudlori
Editor           : Khoirul Imam
Penerbit : Turos Pustaka
ISBN : 978-623-7327-22-6
Cover : Soft Cover
Halaman : xxii + 218 halaman
Ukuran : 14 x 21 cm
Kategori : Agama Islam
Cetakan      : 1, September 2019

. . .

TENTANG PENULIS

Siapa penulis buku yang sangat dicari oleh banyak orang ini ?

Ibnu Hajar al-Asqalani adalah seorang ulama ahli hadis (1372-1449) dari mazhab Syafi'i yang terkemuka.
- Nama lengkapnya adalah Syihabuddin Abul Fadhl Ahmad bin Ali bin Muhammad bin Muhammad bin Ali bin Mahmud bin Ahmad bin Hajar. Tetapi lebih dikenal sebagai Ibnu Hajar al-Asqalani dikarenakan kemasyhuran nenek moyangnya yang berasal dari Ashkelon, Palestina.
- Al-Hafizh Ibnu Hajar mulai menulis pada usia 23 tahun, dan terus berlanjut sampai mendekati ajalnya.
- Buah pikirnya selalu menarik untuk dikaji, bahkan masih sangat relevan untuk diterapkan dalam kehidupan modern.
Karya: Kisah Nabi Khidir, Kitab Wabah dan Taun dalam Islam, Fathul Bari Ad-Durar al-Kaminah, Bulughul Maram Al-Isti'dad Liyaumil Mii'aad Nukhbatul Fikr.

. . .

TESTIMONIAL

PELANGGAN

Ribuan customer telah puas dengan pelayanan kami, kini giliran anda yang merasakannya.

-
Buku idaman saya udah datang..😍-😍- Mantap pokoknya..!!! bisa jadi langganan disini nich..sukses selalu..👍-👍- Terima kasih shopee & andalan buku indonesia🙏🏼-
a*****n
-
Alhamdulillah barang nya sudah datang ke rumah... Mudah²an berkah dan manfaat... Aamiin...❤️-
b*****d
-
Packing rapi paki bubble... Kitabnya bagus... Recomended banget.... Makasih ya kak...
anasfuhairi
-

H A R G A

BUKU SPESIAL

Berapa Investasi Untuk Buku yang Penuh Manfaat ini ?

Khusus Untuk Pembelian hari ini kami memberikan Harga Spesial
Harga Normal

Rp. 197.000,-


Harga Promo


Rp. 147.000,-

------------

Buruan Ambil kesempatanmu sekarang juga, karena pemahaman dan wawasan sangatlah bernilai harganya

------------


Untuk Pemesanan Silahkan

Hubungi Whatsapp Kami

`Beli Sekarang

T E N A N G A J A..!!!

________


Buku yang kami jual 100% Original dan langsung dari penerbit.

Jika nanti yang Anda terima bukan Original, uang akan kami kembalikan 100% tanpa ribet


HATI-HATI BUKU MURAH TAPI KW/PALSU/FOTO KOPI

________

dibuat denganberdu